Mengenal Sungai



Nah teman-teman, berbeda dengan danau, air di sungai mengalir dari daerah hulu pegunungan. Bagian hulu ini aliran airnya deras dan biasanya ada air terjunnya. Dari hulu, air akan melewati riam yang lebar dengan aliran yang lumayan deras.

Setelah itu, aliran sungai akan menuju ke hilir sunga yang berkelok-kelok dan aliran airnya tenang sebelum akhirnya menuju alut. Sungai-sungai di Indonesia, khususnya di luar jawa, merupakan sarana transportasi yang sangat penting, misalnya sungai Mahakam, Barito dan Kapuas di Kalimantan, juga sungai Membramo di Papua.
Posted on 21.38 by Quest Crew and filed under | 0 Comments »

0 komentar:

Posting Komentar